Bukittinggi – Fakultas Ushuluddin, Adab, dan Dakwah (FUAD) UIN Sjech M. Djamil Djambek (SMDD) Bukittinggi menggelar dua agenda penting dalam rangka memperkuat sinergi dan profesionalisme organisasi mahasiswa (ORMAWA), yaitu penandatanganan Pakta Integritas dan Rapat Koordinasi ORMAWA bersama pimpinan fakultas. Kegiatan ini berlangsung pada Kamis, 6 Februari 2025, bertempat di Gedung Egypt dan Ruang Pertemuan Lantai...Read More
Komentar Terbaru