Bukittinggi, 24 Februari 2025 – Fakultas Ushuluddin, Adab, dan Dakwah (FUAD) UIN Bukittinggi resmi membuka perkuliahan semester genap Tahun Akademik 2025/2026 pada hari Senin, 24 Februari 2025. Acara ini berlangsung di lapangan parkir FUAD UIN Bukittinggi dan dihadiri oleh para dosen, tenaga kependidikan, serta mahasiswa. Pembukaan perkuliahan ini dipimpin langsung oleh Dekan FUAD, Prof. Dr....Read More
Pada hari Jumat, 21 Februari 2025, Fakultas Ushuluddin, Adab, dan Dakwah (FUAD) menggelar rapat evaluasi perkuliahan semester ganjil Tahun Akademik 2024/2025 serta perencanaan perkuliahan semester genap Tahun Akademik 2024/2025. Kegiatan ini berlangsung di Lantai III Gedung FUAD dan dihadiri oleh Rektor, Prof. Dr. Silfia Hanani, M. Si, Wakil Rektor II, Dr. Iiz Izmuddin, M. Ag,...Read More
Fakultas Ushuluddin, Adab, dan Dakwah UIN Sjech M Djamil Djambek Bukittinggi menggelar sosialisasi penerimaan mahasiswa baru di Kota Payakumbuh pada Senin, tanggal 10 Februari 2025. Kegiatan ini dilaksanakan di tiga sekolah, yaitu MAN 1 Payakumbuh, MAN 2 Payakumbuh, MAN 3 50 Kota. Sosialisasi ini dipimpin langsung oleh Dekan Fakultas Ushuluddin, Adab, danDakwah, Prof. SyafwanRozi, M.A.,...Read More
Bukittinggi, 10 Februari 2025 – Pesantren Daaru Tahfiz, Nagari Batu Taba, Kabupaten Agam, yang dipimpin oleh Mudir Pesantren, Bapak Muhammad Nur, M.Ag, bersama siswa kelas XII, melakukan kunjungan akademik ke Fakultas Ushuluddin, Adab, dan Dakwah (FUAD) UIN Bukittinggi. Kegiatan ini berlangsung di Lantai III FUAD UIN Bukittinggi dan dihadiri oleh jajaran pimpinan fakultas. Dalam kesempatan...Read More
Padang, 6 Februari 2025 – Pascasarjana FISIP Universitas Andalas Padang menjadi tuan rumah workshop bertajuk “Pembatasan Kebebasan Beragama dan Berkeyakinan di KUHP 2023: Perspektif Lokal Padang”. Kegiatan ini diselenggarakan atas kerja sama The Center for Religious and Cross-cultural Studies (CRCS) dan Indonesian Scholar Network for Freedom of Religion or Belief (ISFoRB) dengan tiga universitas di...Read More
Bukittinggi – Fakultas Ushuluddin, Adab, dan Dakwah (FUAD) UIN Sjech M. Djamil Djambek (SMDD) Bukittinggi menggelar dua agenda penting dalam rangka memperkuat sinergi dan profesionalisme organisasi mahasiswa (ORMAWA), yaitu penandatanganan Pakta Integritas dan Rapat Koordinasi ORMAWA bersama pimpinan fakultas. Kegiatan ini berlangsung pada Kamis, 6 Februari 2025, bertempat di Gedung Egypt dan Ruang Pertemuan Lantai...Read More
Bukittinggi, Telah dilaksanakan soft launching Buku Ajar dan Diskusi publik terkait penafsiran Pasal 300-305 KUHP 2023 secara serentak di delapan kota dengan melibatkan sembilan perguruan tinggi di Idonesia. Kegiatan ini diinisiasi oleh Indonesian Scholars Network on Freedom of Religion or Belief (ISFoRB), Kamis (23/01/25). Kegiatan ini dilakukan dengan tujuan memperkuat pemahaman untuk akademisi, aparat dan orang umum...Read More
Bukittinggi,– Istana Bung Hatta di Kota Bukittinggi menjadi saksi lahirnya peristiwa penting bagi kerukunan umat beragama di Sumatera Barat, yaitu dengan dikukuhkannya Pengurus Rumah Mediasi Sumatera Barat, Selasa (21/01/25) . Acara pengukuhan ini merupakan puncak dari program lokalatih mediasi, yang merupakan wujud kolaborasi antara Fakultas Ushuluddin, Adab, dan Dakwah (FUAD) UIN Sjech M. Djamil Djambek...Read More
Bukittinggi, 22 Januari 2025 – Fakultas Ushuluddin Adab dan Dakwah Universitas Islam Negeri (UIN) Sjech M. Djamil Djambek Bukittinggi melakukan kunjungan sosialisasi penerimaan mahasiswa baru ke tiga madrasah di Kabupaten Agam, yaitu MAN 1 Agam, MAN 4 Agam, dan MTI Bayur. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Dekan Fakultas, Prof. Dr. Syafwan Rozi, M.Ag., sebagai upaya...Read More
Bukittinggi, 17 Januari 2025 – Pusat Studi AKAL-FUAD UIN Sjech M. Djamil Djambek Bukittinggi kembali menunjukkan komitmennya dalam memperkuat kapasitas akademik dan riset melalui kegiatan perdana AKAL-FUAD Research Club di tahun 2025. Kegiatan bertajuk Klinik Proposal Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat ini digelar pada Jumat pagi, 17 Januari 2025, di Gedung Egypt Lantai 3, Kampus...Read More
Komentar Terbaru