Langit pagi sedang cerah ketika Dr. Gazali, Dekan Fakultas Ushuluddin Adab & Dakwah, berpidato di hadapan ratusan mahasiswa FUAD, “Pada wisuda yang akan datang ini, kita baru hanya bisa mewisuda 2 orang.†Tak ada tepuk tangan, sampai Dekan dari Fakultas terbungsu di IAIN Bukittinggi itu, meminta para hadirin untuk bertepuk tangan. Dua orang, memang bukan...Read More
Penandatanganan kerjasama FUAD – IAIN Bukittinggi dengan Mustafa University Internasional Iran Perwakilan Jakarta tempo hari berbuah manis. Dekan FUAD, Dr. Gazali, M.Ag., diundang untuk mengikuti workshop dan seminar selama 10 hari di beberapa kota besar Iran. Rangkaian workshop dan seminar berlangsung dari tanggal 26 Januari 2019 sampai 7 Februari 2019. “Cuaca musim dingin menjadi tantangan...Read More
Senin 7 Januari 2019 Fakultas Ushuluddin Adab dan Dakwah tandatangani Memorandum of Understanding terkait beberapa kesepakatan dalam: penyelenggaran pendidikan dan pengajaran, penlitian dan pengabdian kepada masyarakat (Tri Dharma Perguruan Tinggi). Setelah penandatanganan MoU Ketua BAZNAS 50 Kota Desembri SH. MH., langsung menyerahkan beasiswa kepada 28 mahasiswa IAIN Bukittinggi yang berasal dari Kabupaten 50 Kota. Tujuan...Read More
Pada tanggal 18 Desember 2018 Dr. Gazali, M.Ag., lulusan UIN Jakarta menerima penghargaan sebagai dosen terbaik Fakultas Ushuluddin Adab dan Dakwah IAIN BUkittinggi. Penghargaan yang langsung diterimanya dari Rektor IAIN Bukittinggi tersebut merupakan hasil dari evaluasi yang diberikan oleh mahasiwa terhadap proses pembelajaran yang dilakukan oleh “pak imamâ€, selama melaksanakan tugasnya di semester genap 2018...Read More
Peningkatan intoleransi dan radikalisme agama di Indonesia, khususnya pada kalangan anak muda, telah menjadi isu nasional yg sangat mengkhawatirkan. Salah satu faktor penyebabnya ialah rendahnya tingkat literasi dan sesaknya ruang baca masyakat oleh bacaan-bacaan yg intoleran dan mengarah pada radikalisme. Karenanya, Fakultas Ushuluddin, Adab dan Dakwah (FUAD) IAIN Bukittinggi dengan menggandeng Gerakan Islam Cinta (GIC)...Read More
Dua ratus lima puluhan karya-karya sastra klasik Minangkabau, arsip-arsip bersejarah sejak zaman kolonial hingga awal kemerdekaan, dan manuskrip-manuskrip dari perbendaharaan Muslim, serta karya-karya dosen, hingga benda-benda antik macam koin-koin dan tenun kuno dipergelarkan sepanjang Rabu-Kamis (21-12 November 2018) di Lapangan Tenis, Kampus II, IAIN Bukittinggi. Para pengunjung tampak bergerombol di sana-sini mengerubungi stan-stan dan asyik...Read More
Pada tanggal 15 November 2018 FUAD laksankan MoU dengan PKPU Human Initiative Kota Bukittinggi dalam rangka pelaksanaan dan pengembangan Tri Dharma Perguruan Tinggi. Dalam sambutannya gazali (Dekan FUAD) sampaikan ucapan terima kasih kepada PKPU kota Bukittinggi yang telah menerima penempatan mahasiswa magang dari FUAD IAIN Bukittinggi walaupun belum ada penandatanganan Nota Kesepahaman yang ditandatangani sebelumnya....Read More
Dalam rangka penyempurnaan perankat pembelajaran FUAD kembali selenggarakan workshop KKNI bagi dosen tetap, tidak tetap dan luar biasa yang berjumlah 30 orang dosen. Kegiatan yang diselenggarakan pada Sabtu dan Minggu tanggal 17 dan 18 November 2018 menghadirkan tiga orang nara sumber: Dr. Hj. Festiyed, M. Pd Gazali, M.Ag H. Darul Ilmi, M.Pd Pada hari pertama...Read More
Komentar Terbaru